anak ra kartini

Misteri Keturunan Kartini

Ibu kita Kartini, itu adalah penggalan syair dari lagu nasional yang sangat melegenda. Lagu tersebut adalah epos atau kisah kepahlawanan dari seorang wanita Jawa tulen puteri bupati Jepara yang kemudian menjadi istri dari bupati Rembang.

bung hatta dan bu rahmi

Fakta Unik Seputar Proklamasi 17 Agustus

Bila Soekarno sedang “pating greges” karena malaria di saat proklamasi, Bung Hatta justru sedang mengalami kasmaran akut dengan kesayangannya, seorang wanita cantik, cerdas dan lembut bernama Rahmi, yang dikenalkan oleh sahabat sejatinya, Soekarno.

pembacaan proklamasi oleh soekarno hatta

Sepenggal Kisah Detik – Detik Proklamasi

Sepenggal cerita ini akan mengisahkan beberapa kejadian yang mungkin terlupakan atau belum banyak diketahui oleh bangsa Indonesia sendiri tentang saat – saat sebelum dan awal sesudah dua putra terbaik bangsa, Soekarno – Hatta membacakan naskah Proklamasi.